Minggu, 21 Februari 2010

Dapat Tag Buku

Salam jumpa sobat blogger, dah lama kintaro ngak bikin postingan, dikarenakan banyak urusan jadi nggak prnah buka blog, baru beberpa saat yang lalu bisa kemblai membuka blog kesayanganku ini. liat2 di Chatbox ada sesuatu yg menarik hati, ternayta ada sobat bloger yang ngasih tag ke kintaro, yaitu sobat Umar. Tag yang saya dapet ini adalah tag buku sob, dah tau apa blom?

Langsung saja ya saya jelasin peraturan dalam Tag buku ini:

kita yang diberi tag harus membagi / share buku-buku apa saja yang pernah dan sampai saat ini masih jadi referensi kita. Baik buku-buku lama (kalo ingat tentunya) maupun buku yang baru-baru ini masih kita baca, dan satu lagi adalah kita diharapkan untuk mencantumkan link dari si pemberi tag buku tersebut, karena dengan kepercayaan tag tersebut, kita layak memberikan apresiasi berupa baclink kepada si pemberi tag. Dan sekaligus membangun backlink untuk perbaikan SERP kita kedepannya

Sudah jelas kan?. Nah, sebelumnya kintaro mau mnta maaf kepada sobat semua, soalnya kintaro kurang suka memabca buku, lagian nggak punya biaya buat bli bku, buat bli bku pelajaran aja udah susah, kintaro lebih tertarik ke manga dan anime. tapi ada buku yang sedikit banyak membuat kintaro tertarik buat membacanyadan bisa baut menambah referensi kita bersama....

1.) Mario Teguh - LEADERSHIP GOLDEN WAYS



Sahabat Indonesia yang super,
yang sedang menjadikan dirinya pemimpin bagi kesejahteraan, kebahagiaan, dan kecemerlangan hidupnya.
Mudah-mudahan sapa saya siang ini mendapati Anda sedang dalam kesehatan dan kedamaian bersama keluarga atau sahabat terkasih.
Berikut adalah pengantar dari Bab 23 dari buku saya yang baru, Mario Teguh - Leadership Golden Ways, yang terdiri dari 24 bab, 226 halaman.
Leading A New Self

MEMIMPIN DIRI YANG BARU

Semua perbaikan pada keefektifan kepemimpinan seseorang, mensyaratkan perbaikan pada kepemimpinan pribadinya sendiri.
Di halaman-halaman berikut, teruraikan anjuran-anjuran sederhana untuk menjadikan diri kita pemimpin yang lebih baik bagi diri sendiri dan keluarga, yang dengannya menjadikan kita pemimpin yang lebih baik bagi keseluruhan organisasi kita.
Jelaslah mengenai kemajuan yang Anda inginkan.
Kita tidak mungkin mencapai keefektifan tertinggi apabila kita sendiri tidak mengetahui alasan untuk melakukan apa yang harus kita lakukan, dan mengapa hal itu menjadi keharusan.
Akan tetapi, anehnya, tidak sedikit pribadi yang tumbuh menua dan melemah melalui semua masalah dan penderitaan, tanpa mengetahui mengapa mereka harus melalui itu semua.
Sehingga - seharusnya, jika kita memang harus menderita, jelaslah mengenai mengapa penderitaan itu perlu. Jelaskanlah kepada diri sendiri mengenai apa yang akan dicapai atau terperbarui karena dan oleh penderitaan itu.
Itulah sebabnya, hadiah terbaik bagi sebagian besar orang pada saat ini adalah pengertian yang cemerlang mengenai alasan mengapa mereka harus menjadi pribadi-pribadi yang baru, yang melakukan hal-hal yang baru, dengan cara-cara yang baru, dan untuk tujuan-tujuan yang lebih penting.….

2.) Mario Teguh - Becoming A Star


BECOMING A STAR adalah rangkuman kecerdasan sederhana yang tidak sederhana dampaknya bagi siapapun yang menerapkannya dalam perjalanan karir dan hidupnya. Buku ini adalah pendamping bagi kecemerlangan sudut pandang dan tindakkan Anda.

Sebuah kualitas tidak bisa lepas dari kualitas sebelumnya. Hanya dia yang kualitas prosesnya prima akan mencapai keprimaan. Dengan sikap pintas yang lugas dan brilian, Anda dapat tampil dengan kualitas kebintangan dalam semua interaksi Anda dengan orang lain.



Daftar Isi

Becoming A Star
Menjadi Bintang.1

Why Not ?
Mengapa Tidak ?...........................................11

Becoming Your Possibilities
Menjadi Kemungkinan Anda....17

Beginners Luck
Keberuntungan Pemula.....25

Job Number One : Taking Care Of Yourself
Tugas Nomor Satu : Mengembangkan Diri Sendiri.......33

Mistakes are O.K able
Kesalahan Adalah Hal yang O.K Juga.......41

Second Time Around
Yang Kedua Kali, Memulai seperti Baru.......51

Project L My Life As A Project
Proyek L, Hidup Saya Sebagai Sebuah Proyek.......61

Dream Racer
Berbalap dengan Mimpi......69

Five Star Mistakes
Lima Kesalahn Yang justru Memungkinkan Kita Menjadi Kelas Bintang.......75

Itulah sob sedikit sharing pengalaman mengenai buku yang yang jadi favorit kintaro dan kintaro rekomendasikan kepada sobat semua buat baca bukunya pak Mario Teguh. Karena beliau seorang motivator yang benar2 bisa mengugah jatidiri kita yang masih tertidur. Salam Super!

Sesuai peraturan, saatnya sekarang kintaro wariskan tag ini kepada 10 sahabat saya yang lain. Sahabat saya yg terpilih itu, adalah:

1. Mas Doyok
2. Mas Didik
3. Ilham files
4. Boku No BLog
5. Blog Psikonseling
6. Full Sotware Collection
7. April Blog
8. Bayu Lebond
9. Muhaimin
10.Dedy dakbaonk

Nah, itulah orang-orang yg terpilih oleh saya untuk meneruskan Tag buku ini, semoga berkenan untuk melanjutkannya. Dengan tidak mengurangi rasa hormat saya pada para master blog yang saya pilih diatas, maksut saya memberikan tag ini adalah agar para nubie kayak saya ini bisa mengambil pelajaran dari para master tersebut untuk dijadikan sebagai referensi. Kintaro harapkan dengan Tag buku ini dapat mempererat tali persahabatan antara sesama blogger. Sekian dan terima kasih.. :D

12 comments:

2012 mengatakan...

Makasih sob atas hadiahnya :D

Bayu Lebond mengatakan...

tengkyu...tengkyu...kalo koneksi udah gak bikin emosi bakal gw gendong neh sam...

Rizkyzone mengatakan...

wah keren tag booknya, kalau aq juga dah pernah dapet tag book

Cara Modifikasi Navigasi Breadcrumb

indahnya berbagi mengatakan...

Fans mario teguh ya?

Seputar-Internet mengatakan...

dapat tag buku juga yaa... sama dong.. hehehehe
bermanffat banget nih tag.. bisa berbagi-bagi info tentang buku-buku yang bagus...

Thariq mengatakan...

wow...Mariot Teguh minded...
emang bener2 bapak yang satu itu membuat hati kita tergerak untuk berbuat lebih..

U-marr mengatakan...

thnks ya sob, udah mw nerusin tag nya.. :D

Kintaro kazami mengatakan...

for all: thanks udah mampr, ntar kintaro pasti mampir balik + koment :D
kintaro ngefans ama om MT karena kata2nya begitu sejuk dihati, meskipun bisa dibilang dakwah tapi modelnya modern

secangkir teh dan sekerat roti mengatakan...

kok mario teguh nih..? hehehe

dedy mengatakan...

maaf gan blum dirilis tag'y... ;;)

MUHAIMIN mengatakan...

Thanks bozzzzz domainku udah ganti bozzzz yang itu udah bukan blog lagi tapi udah beralih ke web community punyaku yang baru di http://digtion.co.cc

MUHAIMIN mengatakan...

thank boz

Posting Komentar

Related Post

 
© Copyright by Kintaro No Blog  |  Template by Blogspot tutorial
Top Bottom